Advanced Commentary

Teks -- Ibrani 4:13-16 (TB)

Konteks
4:13 Dan tidak ada suatu makhlukpun yang tersembunyi di hadapan-Nya , sebab segala sesuatu telanjang dan terbuka di depan mata Dia , yang kepada-Nya kita harus memberikan pertanggungan jawab . [ ]
Yesus sebagai Imam Besar
4:14 Karena kita sekarang mempunyai Imam Besar Agung , yang telah melintasi semua langit , yaitu Yesus , Anak Allah , baiklah kita teguh berpegang pada pengakuan iman kita. 4:15 Sebab Imam Besar yang kita punya , bukanlah imam besar yang tidak dapat turut merasakan kelemahan-kelemahan kita , sebaliknya sama dengan kita , Ia telah dicobai , hanya tidak berbuat dosa . [ ] 4:16 Sebab itu marilah kita dengan penuh keberanian menghampiri takhta kasih karunia , supaya kita menerima rahmat dan menemukan kasih karunia untuk mendapat pertolongan kita pada waktunya .

Perikop

TB

Kamus Alkitab

selebihnya

Gambar

Himne

(Catatan: Pada kondisi "aktif" atau "on", lagu himne akan diputar secara otomatis ketika mouse hover pada sebuah judul himne)
  • 'Ku Disalibkan dengan Tuhanku [KJ.404] ( Dying with Jesus / Moment by Moment )
  • Alangkah Indahnya [KJ.448] ( Blest Be the Tie That Binds )
  • Anak Maria dalam Palungan [KJ.112]
  • Arah ke Sorga Cemerlang [KJ.221] ( The Lord Ascendeth Up on High )
  • Dalam Kota Raja Daud [KJ.113]
  • Indahnya Saat yang Teduh [KJ.454] ( Sweet Hour of Prayer )
  • Lawanlah Godaan [KJ.436] ( Yield Not to Temptation )
  • Mampirlah, Dengar Doaku [KJ.26] ( Pass Me Not, O Gentle Savior )
  • Naikkan Doa Tak Enggan [KJ.452] ( Come, My Soul, Thy Suit Prepare )
  • O Yesus Kristus, T'rang Baka [KJ.140]
  • Puji Yesus [KJ.293]
  • Tatkala Hari pun Senja [KJ.148]
  • Yesus Kawan yang Sejati [KJ.453] ( What a Friend We Have in Jesus )
  • [Ibr 4:14] Atoning Work Is Done, The
  • [Ibr 4:14] Great High Priest, We See Thee Stooping
  • [Ibr 4:14] With Joy We Meditate The Grace
  • [Ibr 4:15] There Is No Sorrow, Lord, Too Light
  • [Ibr 4:15] Wonders Of Redeeming Love, The
  • [Ibr 4:16] Behold The Throne Of Grace
  • [Ibr 4:16] Behold We Come, Dear Lord, To Thee
  • [Ibr 4:16] Come Boldly To The Throne Of Grace
  • [Ibr 4:16] I Need Thee Every Hour
  • [Ibr 4:16] They Who Seek The Throne Of Grace

Pertanyaan-Pertanyaan

Ilustrasi Khotbah

Kenaikan Kristus; Pertanyaan-pertanyaan Besar; Perang Telah Usai!; Sebelah Atas Terbuka; Kemanusiaan Yesus; Datang dengan Berani; Jalan Ketaatan; Yang Tidak Dilakukan Yesus; Faktor Empati; Uluran Tangan Allah; Yang Tidak Akan Hilang; Kemurahan Allah yang Menakjubkan; Saluran yang Berputar-putar; Layak Disembah; Mengapa Kita Berdoa?; Akses Cepat dan Mudah; Jalan Masuk yang Sama; Menunda-nunda; Layak Disembah; Jalan Masuk yang Sama; Takut Dokter Gigi?; Yesus Memahami Anda; Dia Mengawasi; Mengagumkan, Bukan Menakutkan; Apakah Kebenaran Itu?; Perubahan "kimiawi"; Kambing Hitam; Dalih Kemunafikan; Empati Allah; Cara Mendirikan Rumah; Apakah Inkarnasi Itu?; Berdoa dengan Berani

Resources/Books

Analisa Topikal terhadap Alkitab (Elwell)

Kembali ke Halaman Tafsiran/Catatan


TIP #16: Tampilan Pasal untuk mengeksplorasi pasal; Tampilan Ayat untuk menganalisa ayat; Multi Ayat/Kutipan untuk menampilkan daftar ayat. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA