Advanced Commentary

Teks -- Roma 6:1-10 (TB)

Konteks
Mati dan bangkit dengan Kristus
6:1 Jika demikian , apakah yang hendak kita katakan ? Bolehkah kita bertekun dalam dosa , supaya semakin bertambah kasih karunia itu? 6:2 Sekali-kali tidak ! Bukankah kita telah mati bagi dosa , bagaimanakah kita masih dapat hidup di dalamnya ? [ ] 6:3 Atau tidak tahukah kamu , bahwa kita semua yang telah dibaptis dalam Kristus , telah dibaptis dalam kematian-Nya ? [ ] 6:4 Dengan demikian kita telah dikuburkan bersama-sama dengan Dia oleh baptisan dalam kematian , supaya , sama seperti Kristus telah dibangkitkan dari antara orang mati oleh kemuliaan Bapa , demikian juga kita akan hidup dalam hidup yang baru . 6:5 Sebab jika kita telah menjadi satu dengan apa yang sama dengan kematian-Nya , kita juga akan menjadi satu dengan apa yang sama dengan kebangkitan-Nya . [ ] 6:6 Karena kita tahu , bahwa manusia lama kita telah turut disalibkan , supaya tubuh dosa kita hilang kuasanya, agar jangan kita menghambakan diri lagi kepada dosa . 6:7 Sebab siapa yang telah mati , ia telah bebas dari dosa . 6:8 Jadi jika kita telah mati dengan Kristus , kita percaya , bahwa kita akan hidup juga dengan Dia . 6:9 Karena kita tahu , bahwa Kristus , sesudah Ia bangkit dari antara orang mati , tidak mati lagi : maut tidak berkuasa lagi atas Dia . 6:10 Sebab kematian-Nya adalah kematian terhadap dosa , satu kali dan untuk selama-lamanya , dan kehidupan-Nya adalah kehidupan bagi Allah . [ ]

Perikop

TB
  • Rm 6:1-14 -- Mati dan bangkit dengan Kristus

Kamus Alkitab

selebihnya

Gambar

Himne

(Catatan: Pada kondisi "aktif" atau "on", lagu himne akan diputar secara otomatis ketika mouse hover pada sebuah judul himne)
  • 'Ku Disalibkan dengan Tuhanku [KJ.404] ( Dying with Jesus / Moment by Moment )
  • 'Ku Mengasihi Yesus, Tuhanku [KJ.305]
  • Berlayar Baht'ra Rahmat [KJ.89]
  • Hari Minggu, Hari Kebangkitan [KJ.191]
  • Haruskah Hanya Penebus [KJ.430]
  • Kau, Yesus, Raja Mahakaya [KJ.297]
  • Kristus Bangkit! Soraklah' [KJ.188]
  • Mari, Bersukacita [KJ.200]
  • T'lah Kutemukan Dasar Kuat [KJ.38]
  • Tuhanku Bangkit! Nyanyilah [KJ.211]
  • Yerusalem [KJ.189]
  • Yesus, Tuhan, Engkaulah Mesias [KJ.141]
  • [Rm 6:8] Buried With Christ
  • [Rm 6:9] Great God And Saviour

Pertanyaan-Pertanyaan

Ilustrasi Khotbah

Perilaku Binatang; Kematian Anda; Tanda Tamat; Mencabut Ilalang; Perhatikan Lebih Dekat; Belajar Melihat; Berjalan-jalan di Hutan; "saya adalah Sebuah Hadiah!"; Sukacita Karena Pembebasan; Perang Dalam Batin; Seperti Dia

Resources/Books

Analisa Topikal terhadap Alkitab (Elwell)

Belajar Sendiri Bahasa Yunani (Yoppi)

  • Indikatif perfect middle (hanya muncul di 4 ayat dalam PB) _ Informasi seperti ini hanya akan diberikan untuk kemunculan kurang dari 100 ayat. εvπικεκληÏ...
  • Indikatif perfect middle (hanya muncul di 4 ayat dalam PB) _ Informasi seperti ini hanya akan diberikan untuk kemunculan kurang dari 100 ayat. εvπικεκληÏ...
Kembali ke Halaman Tafsiran/Catatan


TIP #02: Coba gunakan wildcards "*" atau "?" untuk hasil pencarian yang leb?h bai*. [SEMUA]
dibuat dalam 0.11 detik
dipersembahkan oleh YLSA