Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

1 Korintus 5:2

5:2 Sekalipun demikian kamu sombong. Tidakkah lebih patut kamu berdukacita dan menjauhkan orang yang melakukan hal itu dari tengah-tengah kamu?

1 Korintus 5:7

5:7 Buanglah ragi yang lama itu, supaya kamu menjadi adonan yang baru, sebab kamu memang tidak beragi. Sebab anak domba Paskah kita juga telah disembelih, yaitu Kristus.

Mazmur 1:1-2

Jalan orang benar dan jalan orang fasik
1:1 Berbahagialah orang yang tidak berjalan menurut nasihat orang fasik, yang tidak berdiri di jalan orang berdosa, dan yang tidak duduk dalam kumpulan pencemooh, 1:2 tetapi yang kesukaannya ialah Taurat TUHAN, dan yang merenungkan Taurat itu siang dan malam.

Amsal 9:6

9:6 buanglah kebodohan, maka kamu akan hidup, dan ikutilah jalan pengertian."

Amsal 9:2

9:2 memotong ternak sembelihannya, mencampur anggurnya, dan menyediakan hidangannya.

Kolose 1:14

1:14 di dalam Dia kita memiliki penebusan kita, yaitu pengampunan dosa.

Kolose 1:17

1:17 Ia ada terlebih dahulu dari segala sesuatu dan segala sesuatu ada di dalam Dia.

Efesus 5:11

5:11 Janganlah turut mengambil bagian dalam perbuatan-perbuatan kegelapan yang tidak berbuahkan apa-apa, tetapi sebaliknya telanjangilah perbuatan-perbuatan itu.

Efesus 5:2

5:2 dan hiduplah di dalam kasih, sebagaimana Kristus Yesus juga telah mengasihi kamu dan telah menyerahkan diri-Nya untuk kita sebagai persembahan dan korban yang harum bagi Allah.

Efesus 3:14

Doa Paulus
3:14 Itulah sebabnya aku sujud kepada Bapa,

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=1Co 5:2,7,Ps 1:1,2,Pr 9:6,2Co 6:14,17,Eph 5:11,2Th 3:14
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)