Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

1 Raja-raja 22:48

22:48 (22-49) Yosafat membuat kapal-kapal Tarsis untuk pergi ke Ofir mengambil emas, tetapi kapal-kapal itu tidak jadi pergi ke sana, sebab kapal-kapal itu pecah di Ezion-Geber.

1 Raja-raja 22:2

22:2 Pada tahun yang ketiga pergilah Yosafat, raja Yehuda, kepada raja Israel.

1 Raja-raja 20:37

20:37 Kemudian nabi itu bertemu dengan orang lain, lalu ia berkata: "Pukullah aku!" Orang itu memukul dan melukai dia.

Yehezkiel 27:26

27:26 Ke lautan luas pendayungmu membawa engkau. Tetapi badai timur melandamu di tengah lautan.

Yehezkiel 27:34

27:34 Sekarang engkau dirusak dan dilenyapkan dari permukaan laut dan tenggelam di dasar lautan; daganganmu dan seluruh penumpangmu tenggelam dengan engkau.

Yehezkiel 27:2

27:2 "Hai engkau anak manusia, ucapkanlah suatu ratapan mengenai Tirus,

Kolose 1:25-26

1:25 Aku telah menjadi pelayan jemaat itu sesuai dengan tugas yang dipercayakan Allah kepadaku untuk meneruskan firman-Nya dengan sepenuhnya kepada kamu, 1:26 yaitu rahasia yang tersembunyi dari abad ke abad dan dari turunan ke turunan, tetapi yang sekarang dinyatakan kepada orang-orang kudus-Nya.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=1Ki 22:48,2Ch 20:37,Eze 27:26,34,2Co 11:25,26
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)