Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

2 Tawarikh 7:14

7:14 dan umat-Ku, yang atasnya nama-Ku disebut, merendahkan diri, berdoa dan mencari wajah-Ku, lalu berbalik dari jalan-jalannya yang jahat, maka Aku akan mendengar dari sorga dan mengampuni dosa mereka, serta memulihkan negeri mereka.

Maleakhi 4:2

4:2 Tetapi kamu yang takut akan nama-Ku, bagimu akan terbit surya kebenaran dengan kesembuhan pada sayapnya. Kamu akan keluar dan berjingkrak-jingkrak seperti anak lembu lepas kandang.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=2Taw 7:14,Mal 4:2
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)