TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

1 Samuel 2:10

Konteks
2:10 Orang yang berbantah dengan TUHAN akan dihancurkan; w  atas mereka Ia mengguntur x  di langit. TUHAN mengadili y  bumi sampai ke ujung-ujungnya; Ia memberi kekuatan z  kepada raja yang diangkat-Nya dan meninggikan tanduk a  kekuatan orang yang diurapi-Nya."

1 Samuel 13:7

Konteks
13:7 malah ada orang Ibrani yang menyeberangi arungan sungai Yordan menuju tanah Gad o  dan Gilead, sedang Saul masih di Gilgal dan seluruh rakyat mengikutinya dengan gemetar. p 

1 Samuel 13:17

Konteks
13:17 Maka keluarlah orang-orang penjarah i  dari perkemahan orang Filistin dalam tiga gerombolan: gerombolan yang satu mengambil jalan ke Ofra, j  ke daerah Syual;

1 Samuel 13:19

Konteks
13:19 Seorang tukang besi m  tidak terdapat di seluruh negeri Israel, sebab orang Filistin berkata: "Jangan-jangan orang Ibrani membuat pedang atau tombak. n "

1 Samuel 22:5

Konteks
22:5 Tetapi Gad, y  nabi itu, berkata kepada Daud: "Janganlah tinggal di kubu gunung itu, pergilah dan pulanglah ke tanah Yehuda." Lalu pergilah Daud dan masuk ke hutan Keret. z 

1 Samuel 25:23

Konteks
25:23 Ketika Abigail melihat Daud, segeralah ia turun dari atas keledainya, lalu sujud menyembah di depan Daud dengan mukanya sampai ke tanah. c 

1 Samuel 29:11

Konteks
29:11 Lalu bangunlah Daud dan orang-orangnya pagi-pagi untuk berjalan pulang ke negeri orang Filistin, sedang orang Filistin itu bergerak maju ke Yizreel.


TIP #15: Gunakan tautan Nomor Strong untuk mempelajari teks asli Ibrani dan Yunani. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA