TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

1 Tawarikh 13:8

Konteks
13:8 Daud dan seluruh orang Israel menari-nari di hadapan Allah dengan sekuat tenaga, diiringi nyanyian, kecapi, gambus, rebana, ceracap dan nafiri. b 

1 Tawarikh 15:16

Konteks
15:16 Daud n  memerintahkan para kepala orang Lewi o  itu, supaya mereka menyuruh berdiri saudara-saudara sepuak mereka, yakni para penyanyi, p  dengan membawa alat-alat musik seperti gambus, kecapi dan ceracap, q  untuk memperdengarkan dengan nyaring lagu-lagu gembira.

1 Tawarikh 15:28

Konteks
15:28 Seluruh orang Israel a  mengangkut tabut perjanjian TUHAN itu dengan diiringi sorak b  dan bunyi sangkakala, nafiri c  dan ceracap, sambil memperdengarkan permainan gambus dan kecapi.

1 Tawarikh 25:3

Konteks
25:3 Dari Yedutun ialah anak-anak Yedutun: n  Gedalya, Zeri, Yesaya, Simei, Hasabya dan Matica, enam orang, di bawah pimpinan ayah mereka, Yedutun, yang bernubuat dengan diiringi kecapi o  pada waktu menyanyikan syukur dan puji-pujian bagi TUHAN.

1 Tawarikh 25:6-7

Konteks
25:6 Mereka ini sekalian berada di bawah pimpinan ayah p  mereka pada waktu menyanyikan nyanyian di rumah TUHAN dengan diiringi ceracap, gambus dan kecapi untuk ibadah di rumah Allah dengan petunjuk raja. q  Demikianlah keadaan bani Asaf, Yedutun dan Heman. r  25:7 Jumlah mereka bersama-sama saudara-saudara mereka yang telah dilatih bernyanyi untuk TUHAN 1 --mereka sekalian adalah ahli seni--ada dua ratus delapan puluh delapan orang.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[25:7]  1 Full Life : BERNYANYI UNTUK TUHAN.

Nas : 1Taw 25:7

Menyanyi adalah terutama suatu sarana untuk memuji Allah dan memuliakan nama-Nya

(lihat cat. --> Ef 5:19).

[atau ref. Ef 5:19]



TIP #33: Situs ini membutuhkan masukan, ide, dan partisipasi Anda! Klik "Laporan Masalah/Saran" di bagian bawah halaman. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA