TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

2 Samuel 20:1

Konteks
Pemberontakan Seba
20:1 Kebetulan ada di sana seorang dursila, bernama Seba bin Bikri, orang Benyamin. Ia meniup sangkakala serta berkata: "Kita tidak memperoleh bagian b  dari pada Daud. c  Kita tidak memperoleh warisan dari anak d  Isai itu. Masing-masing ke kemahnya, hai orang Israel!"

Yudas 1:9

Konteks
1:9 Tetapi penghulu malaikat, v  Mikhael, w  ketika dalam suatu perselisihan bertengkar dengan Iblis 1  mengenai mayat Musa, x  tidak berani menghakimi Iblis itu dengan kata-kata hujatan, tetapi berkata: "Kiranya Tuhan menghardik engkau! y "

Yudas 1:24

Konteks
Penutup
1:24 Bagi Dia, yang berkuasa f  menjaga supaya jangan kamu tersandung dan yang membawa kamu dengan tak bernoda g  dan penuh kegembiraan di hadapan kemuliaan-Nya, h 

Yudas 1:2

Konteks
1:2 Rahmat, damai sejahtera e  dan kasih kiranya melimpahi f  kamu 2 .

Kisah Para Rasul 5:22

Konteks
5:22 Tetapi ketika pejabat-pejabat datang ke penjara, mereka tidak menemukan rasul-rasul itu di situ. c  Lalu mereka kembali dan memberitahukan,

Yeremia 4:15

Konteks
4:15 Dengar! Orang memberitahukan dari Dan, r  mengabarkan malapetaka dari pegunungan Efraim. s 

Yeremia 50:19

Konteks
50:19 Tetapi Aku akan mengembalikan c  Israel ke padang rumputnya, supaya ia makan rumput di atas Karmel dan di Basan, dan menjadi kenyang d  di atas pegunungan e  Efraim dan di Gilead. f 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[1:9]  1 Full Life : MIKHAEL ... BERTENGKAR DENGAN IBLIS.

Nas : Yud 1:9

Jikalau penghulu malaikat terbesar menolak untuk mengumpat Iblis namun bersandar pada kuasa Allah, apalagi kita harus menahan diri sebagai manusia untuk tidak mengumpat segala sesuatu, termasuk roh-roh jahat (lih. 2Pet 2:11).

[1:2]  2 Full Life : RAHMAT ... MELIMPAHI KAMU.

Nas : Yud 1:2

Kata "melimpahi" (Yun. _plethuno_) secara harfiah berarti "menjadi berlipatganda". Pada saat kita menghampiri Allah, rahmat, sejahtera, dan kasih-Nya menjadi lipat dua, lipat tiga bahkan lipat empat.



TIP #33: Situs ini membutuhkan masukan, ide, dan partisipasi Anda! Klik "Laporan Masalah/Saran" di bagian bawah halaman. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA