TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Bilangan 25:4

Konteks
25:4 lalu berfirmanlah TUHAN kepada Musa: "Tangkaplah semua orang yang mengepalai r  bangsa itu dan gantunglah s  mereka 1  di hadapan TUHAN t  di tempat terang, supaya murka u  TUHAN yang bernyala-nyala itu surut dari pada Israel."

Bilangan 25:2

Konteks
25:2 Perempuan-perempuan ini mengajak bangsa itu ke korban sembelihan n  bagi allah o  mereka, lalu bangsa itu turut makan dari korban itu dan menyembah allah orang-orang itu 2 .

1 Tawarikh 29:10

Konteks
Nyanyian pujian Daud
29:10 Lalu Daud memuji TUHAN di depan mata segenap jemaah itu. Berkatalah Daud: "Terpujilah Engkau, ya TUHAN, Allahnya bapa kami Israel, dari selama-lamanya sampai selama-lamanya.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[25:4]  1 Full Life : ORANG YANG MENGEPALAI ... GANTUNGLAH MEREKA.

Nas : Bil 25:4

Ayat ini menunjukkan hebatnya ketidaksenangan Allah dengan para pemimpin umat perjanjian-Nya. Mereka dihukum mati karena tingkah laku mereka yang melampaui batas dan kegagalan mereka menjadi teladan hidup terpisah dari kebejatan seksual dan penyembahan berhala.

[25:2]  2 Full Life : MENYEMBAH ALLAH ORANG-ORANG ITU.

Nas : Bil 25:2

Setelah Bileam gagal dalam usahanya untuk memisahkan orang Israel dari Tuhan mereka, ia menasihati orang-orang Moab untuk berusaha memalingkan orang Israel dari Allah dengan mengajak mereka melakukan kebejatan dan penyembahan yang cabul kepada dewa-dewa (lih. Bil 31:16;

lihat cat. --> Wahy 2:14).

[atau ref. Wahy 2:14]

Sebagai hukuman, Bileam dibunuh (Bil 31:8; bd. Yos 13:22).



TIP #12: Klik ikon untuk membuka halaman teks alkitab saja. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA