TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Daniel 8:10

Konteks
8:10 Ia menjadi besar, bahkan sampai i  kepada bala tentara langit, dan dari bala tentara itu, dari bintang-bintang, dijatuhkannya beberapa ke bumi, j  dan diinjak-injaknya. k 

Daniel 8:12

Konteks
8:12 Suatu kebaktian diadakan secara fasik menggantikan korban sehari-hari, kebenaran dihempaskannya ke bumi, p  dan apapun yang dibuatnya, semuanya berhasil.

Daniel 8:18

Konteks
8:18 Sementara ia berbicara dengan aku, jatuh pingsanlah aku tertelungkup ke tanah; b  tetapi ia menyentuh aku dan membuat aku berdiri kembali. c 

Daniel 11:16

Konteks
11:16 sehingga raja yang menyerangnya akan berbuat sekehendak hati, w  dan tidak ada seorangpun yang dapat bertahan menghadapinya; x  ia akan menduduki Tanah Permai 1  dan seluruhnya akan ada dalam kekuasaannya. y 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[11:16]  1 Full Life : TANAH PERMAI.

Nas : Dan 11:16

Antiokhus III menyerang Mesir pada tahun 200 SM, tetapi dikalahkan oleh raja Selatan, Ptolemeus V Epifanes (203-181 SM); Antiokhus kemudian memperoleh kekuatan baru dan menaklukkan kota Sidon yang pertahanannya amat kuat (ayat Dan 11:15). Pada tahun 197 SM, Antiokhus berhasil menguasai "Tanah Permai," yaitu Palestina.



TIP #31: Tutup popup dengan arahkan mouse keluar dari popup. Tutup sticky dengan menekan ikon . [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA