TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Mazmur 106:47

Konteks
106:47 Selamatkanlah kami, e  ya TUHAN, Allah kami, dan kumpulkanlah kami f  dari antara bangsa-bangsa, supaya kami bersyukur g  kepada nama-Mu h  yang kudus, dan bermegah dalam puji-pujian kepada-Mu.

Mazmur 148:14

Konteks
148:14 Ia telah meninggikan tanduk p  umat-Nya, menjadi puji-pujian q  bagi semua orang yang dikasihi-Nya, r  bagi orang Israel, umat yang dekat s  pada-Nya. Haleluya!

Roma 8:37

Konteks
8:37 Tetapi dalam semuanya itu kita lebih dari pada orang-orang yang menang, h  oleh Dia yang telah mengasihi i  kita.

Roma 8:1

Konteks
Hidup oleh Roh
8:1 Demikianlah sekarang tidak ada penghukuman g  bagi mereka yang ada di dalam Kristus 1  Yesus. h 

Kolose 1:1

Konteks
Salam
1:1 Dari Paulus, rasul a  Kristus Yesus, oleh kehendak Allah, b  dan Timotius c  saudara kita,
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[8:1]  1 Full Life : MEREKA YANG ADA DI DALAM KRISTUS.

Nas : Rom 8:1

Paulus baru saja menunjukkan bahwa hidup tanpa kasih karunia Kristus adalah kekalahan, kesedihan, dan perbudakan kepada dosa. Kini dalam pasal Rom 8:1-39 Paulus memberitahukan kita bahwa kehidupan rohani, kebebasan dari hukuman, kemenangan atas dosa, dan persekutuan dengan Allah dapat terjadi melalui persatuan dengan Kristus oleh Roh Kudus yang mendiami kita. Dengan menerima dan mengikuti pimpinan Roh, kita dibebaskan dari kuasa dosa dan dituntun kepada pemuliaan terakhir dalam Kristus. Inilah kehidupan Kristen yang normal di bawah persediaan sepenuhnya dari Injil.



TIP #03: Coba gunakan operator (AND, OR, NOT, ALL, ANY) untuk menyaring pencarian Anda. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA