TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Roma 9:6

Konteks
9:6 Akan tetapi firman Allah e  tidak mungkin gagal 1 . Sebab tidak semua orang yang berasal dari Israel adalah orang Israel, f 

Roma 10:15

Konteks
10:15 Dan bagaimana mereka dapat memberitakan-Nya, jika mereka tidak diutus? Seperti ada tertulis: "Betapa indahnya kedatangan mereka yang membawa kabar baik! q "

Roma 11:10

Konteks
11:10 Dan biarlah mata mereka menjadi gelap, sehingga mereka tidak melihat, o  dan buatlah punggung mereka terus-menerus membungkuk. p "

Roma 11:16

Konteks
11:16 Jikalau roti sulung z  adalah kudus, maka seluruh adonan juga kudus, dan jikalau akar adalah kudus, maka cabang-cabang juga kudus.

Roma 12:5

Konteks
12:5 demikian juga kita, walaupun banyak, adalah satu tubuh o  di dalam Kristus; tetapi kita masing-masing adalah anggota yang seorang terhadap yang lain.

Roma 15:1

Konteks
Orang yang lemah dan orang yang kuat
15:1 Kita, yang kuat, wajib menanggung kelemahan orang yang tidak kuat u  dan jangan kita mencari kesenangan kita sendiri.

Roma 15:11

Konteks
15:11 Dan lagi: "Pujilah Tuhan, hai kamu semua bangsa-bangsa, k  dan biarlah segala suku bangsa memuji Dia."

Roma 15:21

Konteks
15:21 tetapi sesuai dengan yang ada tertulis: "Mereka, yang belum pernah menerima berita tentang Dia, akan melihat Dia, dan mereka, yang tidak pernah mendengarnya, akan mengertinya. f "

Roma 16:21

Konteks
16:21 Salam kepada kamu dari Timotius, k  temanku sekerja, dan dari Lukius, l  Yason m  dan Sosipater, teman-temanku n  sebangsa.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[9:6]  1 Full Life : FIRMAN ALLAH TIDAK MUNGKIN GAGAL.

Nas : Rom 9:6

Dengan ayat ini, Paulus memulai suatu pembahasan yang panjang lebar tentang urusan Allah dengan bangsa Israel dan alasan ketidakpercayaan mereka waktu ini

(lihat art. ISRAEL DALAM RENCANA KESELAMATAN ALLAH)



TIP #10: Klik ikon untuk merubah tampilan teks alkitab menjadi per baris atau paragraf. [SEMUA]
dibuat dalam 0.11 detik
dipersembahkan oleh YLSA