TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Ulangan 5:6

Konteks
5:6 Akulah TUHAN, Allahmu, yang membawa engkau keluar dari tanah Mesir, z  dari tempat perbudakan. a 

Ulangan 6:12

Konteks
6:12 maka berhati-hatilah, supaya jangan engkau melupakan j  TUHAN, yang telah membawa kamu keluar dari tanah Mesir, dari rumah perbudakan.

Ulangan 6:21

Konteks
6:21 maka haruslah engkau menjawab anakmu itu: Kita dahulu adalah budak Firaun di Mesir, tetapi TUHAN membawa kita keluar dari Mesir dengan tangan w  yang kuat.

Ulangan 8:14

Konteks
8:14 jangan engkau tinggi hati, sehingga engkau melupakan t  TUHAN, Allahmu, yang membawa engkau keluar dari tanah Mesir, dari rumah perbudakan,

Ulangan 16:12

Konteks
16:12 Haruslah kauingat, bahwa engkaupun dahulu budak di Mesir, q  dan haruslah engkau melakukan ketetapan ini dengan setia.

Ulangan 23:15

Konteks
Kesayangan terhadap budak yang melarikan diri
23:15 "Janganlah kauserahkan kepada tuannya g  seorang budak yang melarikan diri h  dari tuannya kepadamu.

Ulangan 34:5

Konteks
34:5 Lalu matilah s  Musa, hamba TUHAN t  itu 1 , di sana di tanah Moab, sesuai dengan firman TUHAN.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[34:5]  1 Full Life : MATILAH MUSA, HAMBA TUHAN ITU.

Nas : Ul 34:5

Catatan tentang kematian Musa ini mungkin ditulis oleh Yosua tidak lama sesudah wafatnya pemimpin besar itu (ayat Ul 34:9). Musa tidak diizinkan memasuki tanah perjanjian sebelum dia mati (ayat Ul 34:4); akan tetapi, bertahun-tahun kemudian Musa memasukinya ketika muncul di Gunung Pemuliaan dan berbicara dengan Yesus (Mat 17:3).



TIP #07: Klik ikon untuk mendengarkan pasal yang sedang Anda tampilkan. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA