Yohanes 12:23
Konteks12:23 Tetapi Yesus menjawab mereka, kata-Nya: "Telah tiba saatnya h Anak Manusia dimuliakan 1 . i
Yohanes 12:27
Konteks12:27 Sekarang jiwa-Ku terharu n dan apakah yang akan Kukatakan? Bapa, o selamatkanlah Aku dari saat ini? p Tidak, sebab untuk itulah Aku datang ke dalam saat ini.