TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yosua 1:4

Konteks
1:4 Dari padang gurun dan gunung Libanon i  yang sebelah sana itu sampai ke sungai besar, yakni sungai Efrat, j  seluruh tanah orang Het, k  sampai ke Laut Besar di sebelah matahari terbenam, l  semuanya itu akan menjadi daerahmu.

Yosua 5:12

Konteks
5:12 Lalu berhentilah manna itu, pada keesokan harinya setelah mereka makan hasil negeri itu. Jadi orang Israel tidak beroleh manna lagi, tetapi dalam tahun itu mereka makan yang dihasilkan tanah Kanaan. m 

Yosua 13:25

Konteks
13:25 daerah kepunyaan mereka ialah Yaezer j  dan segala kota negeri Gilead, k  serta setengah negeri orang Amon sampai ke Aroer, yang di sebelah timur Raba, l 

Yosua 22:15

Konteks
22:15 Setelah mereka sampai kepada bani Ruben, kepada bani Gad dan kepada suku Manasye yang setengah itu di tanah Gilead, berkatalah mereka kepada orang-orang itu, demikian:

Yosua 24:8

Konteks
24:8 Aku membawa kamu ke negeri orang Amori t  yang diam di seberang sungai Yordan, dan ketika mereka berperang melawan kamu, mereka Kuserahkan ke dalam tanganmu, sehingga kamu menduduki negerinya, u  sedang mereka Kupunahkan dari depan kamu.


TIP #08: Klik ikon untuk memisahkan teks alkitab dan catatan secara horisontal atau vertikal. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA