Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 21 - 40 dari 277 untuk hebrew:0113 (0.000 seconds)
(0.62)1Raj 18:8

Jawab Elia kepadanya: "Benar! Pergilah, katakan kepada tuanmu: Elia ada."

(0.62)1Raj 18:11

Dan sekarang engkau berkata: Pergilah, katakan kepada tuanmu: Elia ada.

(0.62)2Raj 9:31

Pada waktu Yehu masuk pintu gerbang, berserulah Izebel: "Bagaimana, selamatkah Zimri, pembunuh tuannya itu?"

(0.62)Ayb 3:19

Di sana orang kecil dan orang besar sama, dan budak bebas dari pada tuannya.

(0.62)Mzm 8:9

(8-10) Ya TUHAN, Tuhan kami, betapa mulianya nama-Mu di seluruh bumi!

(0.62)Mzm 114:7

Gemetarlah, hai bumi, di hadapan TUHAN, di hadapan Allah Yakub,

(0.62)Mzm 147:5

Besarlah Tuhan kita dan berlimpah kekuatan, kebijaksanaan-Nya tak terhingga.

(0.62)Ams 27:18

Siapa memelihara pohon ara akan memakan buahnya, dan siapa menjaga tuannya akan dihormati.

(0.62)Ams 30:10

Jangan mencerca seorang hamba pada tuannya, supaya jangan ia mengutuki engkau dan engkau harus menanggung kesalahan itu.

(0.61)Kej 24:27

serta berkata: "Terpujilah TUHAN, Allah tuanku Abraham, yang tidak menarik kembali kasih-Nya dan setia-Nya dari tuanku itu; dan TUHAN telah menuntun aku di jalan ke rumah saudara-saudara tuanku ini!"

(0.61)Kej 47:18

Setelah lewat tahun itu, datanglah mereka kepadanya, pada tahun yang kedua, serta berkata kepadanya: "Tidak usah kami sembunyikan kepada tuanku, bahwa setelah uang kami habis dan setelah kumpulan ternak kami menjadi milik tuanku, tidaklah ada lagi yang tinggal yang dapat kami serahkan kepada tuanku selain badan kami dan tanah kami.

(0.61)1Sam 25:31

maka tak usahlah tuanku bersusah hati dan menyesal karena menumpahkan darah tanpa alasan, dan karena tuanku bertindak sendiri dalam mencari keadilan. Dan apabila TUHAN berbuat baik kepada tuanku, ingatlah kepada hambamu ini."

(0.61)1Taw 21:3

Lalu berkatalah Yoab: "Kiranya TUHAN menambahi rakyat-Nya seratus kali lipat dari pada yang ada sekarang. Ya tuanku raja, bukankah mereka sekalian, hamba-hamba tuanku? Mengapa tuanku menuntut hal ini? Mengapa orang Israel harus menanggung kesalahan oleh karena hal itu?"

(0.53)Kej 18:3

serta berkata: "Tuanku, jika aku telah mendapat kasih tuanku, janganlah kiranya lampaui hambamu ini.

(0.53)Kej 18:12

Jadi tertawalah Sara dalam hatinya, katanya: "Akan berahikah aku, setelah aku sudah layu, sedangkan tuanku sudah tua?"

(0.53)Kej 24:18

Jawabnya: "Minumlah, tuan," maka segeralah diturunkannya buyungnya itu ke tangannya, serta diberinya dia minum.

(0.53)Kej 24:51

Lihat, Ribka ada di depanmu, bawalah dia dan pergilah, supaya ia menjadi isteri anak tuanmu, seperti yang difirmankan TUHAN."

(0.53)Kej 24:54

Sesudah itu makan dan minumlah mereka, ia dan orang-orang yang bersama-sama dengan dia, dan mereka bermalam di situ. Paginya sesudah mereka bangun, berkatalah hamba itu: "Lepaslah aku pulang kepada tuanku."

(0.53)Kej 24:56

Tetapi jawabnya kepada mereka: "Janganlah tahan aku, sedang TUHAN telah membuat perjalananku berhasil; lepaslah aku, supaya aku pulang kepada tuanku."

(0.53)Kej 39:2

Tetapi TUHAN menyertai Yusuf, sehingga ia menjadi seorang yang selalu berhasil dalam pekerjaannya; maka tinggallah ia di rumah tuannya, orang Mesir itu.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=hebrew:0113&page=2
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)