Teks Tafsiran/Catatan Daftar Ayat
 
Hasil pencarian 1 - 19 dari 19 ayat untuk lebah [Semua Versi Bahasa Indonesia] (0.000 detik)
Urutkan berdasar: Relevansi | Kitab
  Boks Temuan
(1.00)Mzm 118:12

Mereka mengelilingi aku seperti lebah, n  mereka menyala-nyala seperti api duri, o  --demi nama TUHAN, sesungguhnya aku pukul mereka mundur. p 

(0.81)Ul 1:44

Kemudian orang Amori yang diam di pegunungan itu keluar menyerbu kamu, dan mereka mengejar kamu seperti lebah p  dan mengalahkan kamu dari Seir q  sampai Horma. r 

(0.79)Mzm 19:10

(19-11) lebih indah dari pada emas, t  bahkan dari pada banyak emas tua; dan lebih manis dari pada madu, u  bahkan dari pada madu tetesan dari sarang lebah. v 

(0.79)Yes 7:18

Pada hari itu s  akan terjadi: TUHAN bersuit t  memanggil lalat yang ada di ujung anak-anak sungai Nil, dan memanggil lebah yang ada di tanah Asyur. u 

(0.67)Hak 14:8

Setelah beberapa waktu kembalilah ia ke sana untuk kawin dengan perempuan itu; dan ketika ia menyimpang dari jalan untuk melihat bangkai singa itu, tampaklah ada kawanan lebah pada kerangka singa itu dan juga madu.

(0.30)Kid 4:11

Bibirmu meneteskan madu murni, pengantinku, madu dan susu ada di bawah lidahmu, r  dan bau pakaianmu seperti bau gunung Libanon. s 

(0.28)1Sam 14:27

Tetapi Yonatan tidak mendengar, bahwa ayahnya telah menyuruh rakyat bersumpah. Ia mengulurkan tongkat yang ada di tangannya dan mencelupkan ujungnya ke dalam sarang madu; y  kemudian ia mencedoknya ke mulutnya dengan tangan, lalu matanya menjadi terang lagi.

(0.07)Ams 24:13

Anakku, makanlah madu, sebab itu baik; dan tetesan madu manis untuk langit-langit mulutmu.

(0.06)Luk 24:42

Lalu mereka memberikan kepada-Nya sepotong ikan goreng.

(0.05)1Sam 14:25

Dan seluruh orang itu sampailah ke suatu hutan dan di sana ada madu di tanah.

(0.05)Mzm 119:103

Betapa manisnya janji-Mu itu bagi langit-langitku, lebih dari pada madu n  bagi mulutku. o 

(0.05)Kid 5:1

--Aku datang ke kebunku, i  dinda, pengantinku, j  kukumpulkan mur dan rempah-rempahku, kumakan sambangku dan maduku, kuminum anggurku dan susuku. k  Makanlah, teman-teman, minumlah, minumlah sampai mabuk cinta!

(0.05)Ams 16:24

Perkataan yang menyenangkan adalah seperti sarang madu, d  manis bagi hati dan obat bagi tulang-tulang. e 

(0.05)Ams 27:7

Orang yang kenyang menginjak-injak madu, tetapi bagi orang yang lapar segala yang pahit dirasakan manis.

(0.04)1Sam 14:26

Ketika rakyat sampai ke hutan itu, tampaklah ada di sana madu meleleh, tetapi tidak ada seorangpun yang mencedoknya ke mulutnya dengan tangan, sebab rakyat takut kepada sumpah itu.

(0.04)1Sam 14:29

Lalu kata Yonatan: "Ayahku mencelakakan z  negeri; coba lihat, bagaimana terangnya mataku, setelah aku merasai sedikit dari madu ini.

(0.04)Yeh 27:17

Yuda dan tanah Israel berdagang dengan engkau; mereka menukarkan gandum g  dari Minit, h  mur, madu, minyak dan balsam i  ganti barang-barang daganganmu. j 

(0.03)1Sam 14:24

Ketika orang-orang Israel terdesak pada hari itu, Saul menyuruh rakyat mengucapkan kutuk, x  katanya: "Terkutuklah orang yang memakan sesuatu sebelum matahari terbenam dan sebelum aku membalas dendam terhadap musuhku." Sebab itu tidak ada seorangpun dari rakyat yang memakan sesuatu.

(0.03)Yeh 16:13

Dengan demikian engkau menghias dirimu dengan emas dan perak, pakaianmu b  lenan halus dan sutera dan kain berwarna-warna; makananmu ialah tepung yang terbaik, madu dan minyak c  dan engkau menjadi sangat cantik, sehingga layak menjadi ratu. d 




TIP #03: Coba gunakan operator (AND, OR, NOT, ALL, ANY) untuk menyaring pencarian Anda. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA