Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

2 Samuel 16:3

TB ©

Kemudian bertanyalah raja: "Di manakah anak tuanmu?" Jawab Ziba kepada raja: "Ia ada di Yerusalem, sebab katanya: Pada hari ini kaum Israel akan mengembalikan kepadaku kerajaan ayahku."

AYT

Lalu, raja bertanya, “Di manakah anak tuanmu?” Ziba menjawab kepada raja, “Dia tinggal di Yerusalem, sebab katanya, ‘Pada hari ini, kaum Israel akan mengembalikan kerajaan ayahku kepadaku.’”

TL ©

Lalu titah baginda: Di mana gerangan anak tuanmu? Maka sembah Ziba kepada baginda: Bahwasanya tinggallah ia di Yeruzalem, karena katanya: Bahwa pada hari ini juga orang isi rumah Israel akan memulangkan kelak kerajaan ayahku kepadaku.

BIS ©

Lalu tanya raja kepadanya, "Di mana Mefiboset cucu tuanmu Saul?" "Dia masih tetap di Yerusalem," jawab Ziba, "sebab dia yakin bahwa sekarang orang Israel akan mengembalikan kerajaan Saul kakeknya kepadanya."

TSI

Raja bertanya lagi, “Di mana Mefiboset, cucu almarhum tuanmu?” Jawabnya, “Dia tetap tinggal di Yerusalem, karena dia berkata, ‘Hari ini bangsa Israel akan melantik aku untuk meneruskan kerajaan kakekku.’”

MILT

Dan raja berkata, "Dan di manakah anak tuanmu?" Dan Ziba berkata kepada raja, "Ketahuilah, dia berdiam di Yerusalem, karena katanya, "Hari ini keluarga Israel akan mengembalikan kepadaku kerajaan ayahku."

Shellabear 2011

Tanya raja, "Di manakah cucu tuanmu?" Jawab Ziba kepada raja, "Ia tinggal di Yerusalem, karena katanya, Pada hari ini kaum keturunan Israil akan mengembalikan kepadaku kerajaan ayahku."

AVB

Tanya raja, “Di manakah anak tuanmu?” Jawab Ziba kepada raja, “Dia tinggal di Yerusalem, kerana katanya, ‘Pada hari ini keturunan kaum Israel akan mengembalikan kepadaku kerajaan ayahku.’ ”


TB ITL ©

Kemudian bertanyalah
<0559>
raja
<04428>
: "Di manakah
<0346>
anak
<01121>
tuanmu
<0113>
?" Jawab
<0559>
Ziba
<06717>
kepada
<0413>
raja
<04428>
: "Ia ada
<03427>
di Yerusalem
<03389>
, sebab
<03588>
katanya
<0559>
: Pada hari
<03117>
ini kaum
<01004>
Israel
<03478>
akan mengembalikan
<07725>
kepadaku kerajaan
<04468>
ayahku
<01>
." [
<02009>
]
TL ITL ©

Lalu titah
<0559>
baginda
<04428>
: Di mana
<0346>
gerangan anak
<01121>
tuanmu
<0113>
? Maka
<0559>
sembah Ziba
<06717>
kepada
<0413>
baginda
<04428>
: Bahwasanya
<02009>
tinggallah
<03427>
ia di Yeruzalem
<03389>
, karena
<03588>
katanya
<0559>
: Bahwa pada hari
<03117>
ini juga orang isi rumah
<01004>
Israel
<03478>
akan memulangkan
<07725>
kelak kerajaan
<04468>
ayahku
<01>
kepadaku.
AYT ITL
Lalu, raja
<04428>
bertanya
<0559>
, “Di manakah
<0346>
anak
<01121>
tuanmu
<0113>
?” Ziba
<06717>
menjawab
<0559>
kepada
<0413>
raja
<04428>
, “Dia
<02009>
tinggal
<03427>
di Yerusalem
<03389>
, sebab
<03588>
katanya
<0559>
, ‘Pada hari
<03117>
ini, kaum
<01004>
Israel
<03478>
akan mengembalikan
<07725>
kerajaan
<04468>
ayahku
<01>
kepadaku.’” [
<00>

<0853>
]
AVB ITL
Tanya
<0559>
raja
<04428>
, “Di manakah
<0346>
anak
<01121>
tuanmu
<0113>
?” Jawab
<0559>
Ziba
<06717>
kepada
<0413>
raja
<04428>
, “Dia tinggal
<03427>
di Yerusalem
<03389>
, kerana
<03588>
katanya
<0559>
, ‘Pada hari
<03117>
ini keturunan kaum
<01004>
Israel
<03478>
akan mengembalikan
<07725>
kepadaku kerajaan
<04468>
ayahku
<01>
.’” [
<02009>

<00>

<0853>
]
HEBREW
yba
<01>
twklmm
<04468>
ta
<0853>
larvy
<03478>
tyb
<01004>
yl
<0>
wbysy
<07725>
Mwyh
<03117>
rma
<0559>
yk
<03588>
Mlswryb
<03389>
bswy
<03427>
hnh
<02009>
Klmh
<04428>
la
<0413>
abyu
<06717>
rmayw
<0559>
Kynda
<0113>
Nb
<01121>
hyaw
<0346>
Klmh
<04428>
rmayw (16:3)
<0559>

TB ©

Kemudian bertanyalah raja: "Di manakah anak tuanmu?" Jawab Ziba kepada raja: "Ia ada di Yerusalem, sebab katanya: Pada hari ini kaum Israel akan mengembalikan kepadaku kerajaan ayahku."

TB+TSK (1974) ©

Kemudian bertanyalah raja: "Di manakah anak tuanmu?" Jawab Ziba kepada raja: "Ia ada di Yerusalem, sebab katanya: Pada hari ini kaum Israel akan mengembalikan kepadaku kerajaan ayahku."

Catatan Full Life

2Sam 16:3 

Nas : 2Sam 16:3

Untuk keterangan selanjutnya tentang pernyataan tanpa bukti ini mengenai Mefiboset lih. 2Sam 19:24-30. Untuk keterangan selanjutnya mengenai hubungan antara Ziba dengan Mefiboset lih. 2Sam 9:1-13.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/verse.php?book=10&chapter=16&verse=3
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)