Advanced Commentary
Teks -- Keluaran 39:27-43 (TB)

Perikop

TB
- Kel 39:32-43 -- Pekerjaan itu diterima baik oleh Musa
Kamus Alkitab

-
Musa
[tokoh] Musa Orang Lewi; lahir (Kel 2:1-4). Saudara Harun (Kel 6:20; 1Taw 6:3). Dimasukkan ke dalam peti padan; ditemukan dan diangkat oleh puteri Firaun (Kel 2:5-10). Membunuh seorang Mesir dan lari ke tanah Midian (...
[kecil] TB- Orang yang memimpin bangsa Israel keluar dari Mesir dan seterusnya sampai perbatasan tanah Kanaan. Dialah yang menyampaikan Hukum Taurat --> 20822 yang diterimanya langsung dari Tuhan Allah. KS.- [PL] pribadi, kelahir...
-
Hukum Musa
[haag] Hukum (Musa). (1) Di dalam PL, ~H (Bhs. Ibr.: Torah) adalah keseluruhan norma-norma hukum religius dan sipil, yang dikumpulkan di --> Pentateukh dan diakukan berasal dari Musa. ~H berarti pula petunjuk yang banyak jumlahn...
-
Keluaran, Kitab
[haag] Keluaran (Kitab Keluaran). Kitab kedua dari --> Pentateukh. (I). ISI KITAB. (1). Pembebasan dari Mesir (Kel 1:1-15:21). (2). Awal perjalanan di daerah gurun (Kel 15:22-18:27). (3). Bangsa Isr. di Sinai:...
-
Harun
[tokoh] Harun Silsilah (Kel 6:16-20; Yos 21:4,10; 1Taw 6:3-15). Imamat (Kel 28:1; Bil 17:1-13; Ibr 5:1-4; 7:1-28), pakaian (dalam Kel 28:1-43; 39:1-43), kekudusan (dalam Kel 29:1-46), pentahbisan (dalam Im 8:1-36). Pembic...
-
Bezaleel
[tokoh] Bezaleel Ahli tukang dari Yudah; pengurus pembangunan Kemah Suci (Kel 31:1-11; 35:30-39:31).
-
Imam
[pedoman] 1. Pertama kali orang bertindak sebagai - . Kej 4:3,4 2. Pada zaman dahulu kepala keluarga bertindak sebagai - . Kej 8:20; 12:8; 35:7 3. Setelah bani Israel keluar Mesir, orang-orang muda (anak su...
-
Domba
[pedoman] 1. Tidak haram dan boleh dimakan. Ul 14:4 2. Digambarkan sebagai binatang yang: 2.1 Tidak bersalah. 2Sam 24:17 2.2 Cerdik. Yoh 10:4,5 ...
-
Ikat Pinggang
[pedoman] 1. Dipakai di pinggang. 1Raj 2:5; Yer 13:1,11 2. Dipakai oleh para imam pada pinggang mereka. Wahy 1:13 3. Dibuat dari: 3.1 Lenan halus yang dipintal dan berwarna ungu tua, un...
-
Kuningan Atau Tembaga
[pedoman] 1. Digali dari gunung. Ul 8:9 2. Mengkilap. 2Taw 4:16; Yeh 1:7 3. Sifatnya: 3.1 Berwarna seperti emas. Ezr 8:27 3.2 Dapat dilebur. ...
-
Mezbah Korban Bakaran
[pedoman] 1. Ukuran - . Kel 27:1; 38:1 2. Tanduk pada keempat sudut - . Kel 27:2; 38:2 3. Disalut dengan tembaga. Kel 27:2 4. Segala kuali - dibuat dari tembaga. Kel 27:3; 38:3 5. Ja...
-
Mezbah Pembakaran Ukupan
[pedoman] 1. Ukuran - . Kel 30:1,2; 37:25 2. Disalut dengan emas. Kel 30:3; 37:26 3. Bidang atasnya, sisi-sisi sekeliling dan tanduknya disalut dengan emas. Kel 30:3; 37:26 4. Mempunyai empat ge...
Gambar

Pertanyaan-Pertanyaan

- Ya, Perjanjian Lama sering menyebut tentang mahkota maupun hiasan kepala, hiasan kepala itu kadang dipergunakan sebagai mahkota maupun sebagai hiasan. Imam besar mengenakan jamang atau jejamang atau patam dari emas di depan s...