Advanced Commentary

Teks -- Lukas 23:44-49 (TB)

Konteks
Yesus mati
23:44 Ketika itu hari sudah kira-kira jam dua belas , lalu kegelapan meliputi seluruh daerah itu sampai jam tiga , [ ] 23:45 sebab matahari tidak bersinar . Dan tabir Bait Suci terbelah dua . 23:46 Lalu Yesus berseru dengan suara nyaring : "Ya Bapa , ke dalam tangan-Mu Kuserahkan nyawa-Ku ." Dan sesudah berkata demikian Ia menyerahkan nyawa-Nya . [ ] 23:47 Ketika kepala pasukan melihat apa yang terjadi , ia memuliakan Allah , katanya : "Sungguh , orang ini adalah orang benar !" 23:48 Dan sesudah seluruh orang banyak , yang datang berkerumun di situ untuk tontonan itu , melihat apa yang terjadi itu, pulanglah mereka sambil memukul-mukul diri . 23:49 Semua orang yang mengenal Yesus dari dekat, termasuk perempuan-perempuan yang mengikuti Dia dari Galilea , berdiri jauh-jauh dan melihat semuanya itu . [ ]

Perikop

TB

Kamus Alkitab

Gambar

Himne

(Catatan: Pada kondisi "aktif" atau "on", lagu himne akan diputar secara otomatis ketika mouse hover pada sebuah judul himne)
  • Yesus, Kau Kehidupanku [KJ.179]
  • Yesus, Tuhanku, Apakah Dosaku [KJ.167]
  • [Luk 23:45] Behold The Savior Of Mankind
  • [Luk 23:45] Lord, Remove The Veil Away
  • [Luk 23:46] And Now, Beloved Lord, Thy Soul Resigning
  • [Luk 23:46] Into Thy Gracious Hands I Fall
  • [Luk 23:46] Wide Open Are Thy Hands

Pertanyaan-Pertanyaan

Ilustrasi Khotbah

Tiga Salib; Memperhatikan Kubur Yesus; Bapa, Ampunilah Mereka; Anak Manusia di Kayu Salib; Perempuan yang Melayani

Resources/Books

Analisa Topikal terhadap Alkitab (Elwell)

Belajar Sendiri Bahasa Yunani (Yoppi)

Kembali ke Halaman Tafsiran/Catatan


TIP #11: Klik ikon untuk membuka halaman ramah cetak. [SEMUA]
dibuat dalam 0.15 detik
dipersembahkan oleh YLSA