Advanced Commentary

Teks -- Mikha 1:1-2 (TB)

Konteks
Judul
1:1 Firman TUHAN yang datang kepada Mikha , orang Moresyet , pada zaman Yotam , Ahas dan Hizkia , raja-raja Yehuda , yakni berkenaan dengan yang dilihatnya tentang Samaria dan Yerusalem .
Pemberitahuan hukuman atas Samaria
1:2 Dengarlah , hai bangsa-bangsa sekalian ! Perhatikanlah , hai bumi serta isinya ! Biarlah Tuhan ALLAH menjadi saksi terhadap kamu, yakni Tuhan dari bait-Nya yang kudus .

Perikop

TB

Kamus Alkitab

Gambar

Kembali ke Halaman Tafsiran/Catatan


TIP #20: Untuk penyelidikan lebih dalam, silakan baca artikel-artikel terkait melalui Tab Artikel. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA