
Teks -- Yeremia 17:9 (TB)





Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life -> Yer 17:9
Full Life: Yer 17:9 - BETAPA LICIKNYA HATI.
Nas : Yer 17:9
Hati adalah kehidupan batin seseorang dan mencakup keinginan,
perasaan, dan pikirannya
(lihat art. HATI).
Terutama sekali...
Nas : Yer 17:9
Hati adalah kehidupan batin seseorang dan mencakup keinginan, perasaan, dan pikirannya
(lihat art. HATI).
Terutama sekali, hati adalah sangat jahat dan buruk; sebagai akibatnya orang berubah untuk mementingkan diri sendiri dan jahat dan tidak menurut jalan kebenaran Allah. Hati manusia yang rusak itu tidak dapat diperbaiki atau diubah dengan kekuatan sendiri. Satu-satunya cara ialah mengalami kasih karunia Allah, dilahirkan kembali oleh iman kepada Kristus dan menerima hati yang baru -- hati yang membenci kejahatan dan gemar melaksanakan kehendak Allah (bd. Yer 24:7; Yeh 11:19-20; Mat 5:8).
Jerusalem -> Yer 17:5-11
Bagian ini merupakan semacam kumpulan pepatah-pepatah kebijaksanaan.
Ende -> Yer 17:9
Ende: Yer 17:9 - -- Meskipun manusia baik rupanja setjara lahirnja, tapi mungkin hatinja toh buruk
(mengetjoh; memperdajakan dengan apa jang nampak). Tapi Allah mengetahu...
Meskipun manusia baik rupanja setjara lahirnja, tapi mungkin hatinja toh buruk (mengetjoh; memperdajakan dengan apa jang nampak). Tapi Allah mengetahui hati sanubari manusia. Djadi bila apa jang dikatakan aj. 5-8(Yer 17:5-8) rupa2nja tidak benar (jang djahat buruk hasilnja; jang djudjur baik nasibnja), makanja pengetahuan Allah mengenai hati manusia dapat menerangkan hal itu.
Ref. Silang FULL -> Yer 17:9
Ref. Silang FULL: Yer 17:9 - liciknya hati · liciknya hati: Pengkh 9:3; Pengkh 9:3; Mat 13:15; Mr 7:21-22
· liciknya hati: Pengkh 9:3; [Lihat FULL. Pengkh 9:3]; Mat 13:15; Mr 7:21-22

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
SH: Yer 17:1-18 - Dosa dan respons terhadap kebenaran (Senin, 25 September 2000) Dosa dan respons terhadap kebenaran
Dosa dan respons terhadap kebenaran.
Melalui Yeremia, Allah menega...

SH: Yer 17:1-18 - Andalkan Tuhan (Rabu, 24 September 2014) Andalkan Tuhan
Judul: Andalkan Tuhan
Kehidupan kita seringkali berada dalam tegangan tarik-ulur antara...

SH: Yer 17:1-18 - Ganjaran atas Perbuatan (Jumat, 18 Februari 2022) Ganjaran atas Perbuatan
Ada petuah: "Apa yang kau tanam, itu yang kau tuai". Petuah itu mengingatkan kita tentang...

SH: Yer 17:1-13 - Berkat dan Kutuk (Rabu, 8 November 2006) Berkat dan Kutuk
Judul: Berkat dan Kutuk
Dalam PL biasanya berkat dijanjikan mendahului penyataan kutuk. K...
