
Teks -- Hakim-hakim 2:2 (TB)





Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life -> Hak 2:2
Full Life: Hak 2:2 - JANGANLAH KAMU MENGIKAT PERJANJIAN DENGAN PENDUDUK.
Nas : Hak 2:2
Ketidaksediaan Allah untuk membantu orang Israel menghalau musuh itu
sama sekali, sebagian besar disebabkan oleh kegagalan mereka unt...
Nas : Hak 2:2
Ketidaksediaan Allah untuk membantu orang Israel menghalau musuh itu sama sekali, sebagian besar disebabkan oleh kegagalan mereka untuk menjadi umat yang terpisah dan kudus yang membenci cara hidup jahat masyarakat kafir di sekeliling mereka (bd. Ul 7:2,5,16; 12:3; 30:16)
Jerusalem -> Hak 1:1--2:5; Hak 2:1-4
Jerusalem: Hak 1:1--2:5 - -- Bagian pertama Hakim-hakim ini mengumpulkan beberapa catatan yang menghasilkan sebuah gambar menyeluruh tentang perebutan Tanah Suci. Tetapi gambar it...
Bagian pertama Hakim-hakim ini mengumpulkan beberapa catatan yang menghasilkan sebuah gambar menyeluruh tentang perebutan Tanah Suci. Tetapi gambar itu berbeda sekali dengan kesan yang diberikan kitab Yos 1-12. Menurut Hak 1 Tanah Suci direbut melalui berbagai serbuan yang dilontarkan masing-masing suku atau kelompok orang Israel tersendiri dan terlepas satu sama lain. Dan perebutan itu akhirnya jauh dari lengkap. Catatan-Catatan Hakim mengenai caranya orang Israel menetap di bagian selatan negeri Kanaan jauh lebih dekat dengan kenyataan historis dari pada apa yang dikatakan Yos 10. Dalam Hakim 1 terkumpul tradisi-tradisi Yahwista yang menonjolkan peranan suku Yehuda, bdk Hak 9 dan Hak 17. Tradisi-tradisi itu tidak dimanfaatkan waktu kitab Yosua disusun untuk pertama kalinya, oleh karena kurang sesuai dengan bagan kitab Yosua dan tidak cocok dengan maksud teologis penyusun. Beberapa dari tradisi-tradisi yang mula-mula disingkirkan, kemudian disisipkan ke dalam kitab Yosua waktu untuk kedua kalinya diterbitkan, misalnya Yos 14:6-15; 15:13-19. Penyusun hakim yang berhaluan tradisi Ulangan menyisipkan tradisi-tradisi tsb ke dalam kitabnya pula. Tetapi supaya jangan bertentangan dengan kitab Yosua penyusun Hakim berkata bahwa peristiwa-peristiwa itu terjadi setelah Yosua meninggal, Hak 1:1.

Jerusalem: Hak 2:1-4 - -- Penyusun kitab Hakim yang berhaluan tradisi Ulangan menambah bab 1 pada kitab dan dalam Hak 2:1-5 ia menambah suatu pertimbangan teologis mengapa pere...
Penyusun kitab Hakim yang berhaluan tradisi Ulangan menambah bab 1 pada kitab dan dalam Hak 2:1-5 ia menambah suatu pertimbangan teologis mengapa perebutan negeri tidak berhasil seluruhnya. Pertimbangan ini sesuai dengan pikiran yang terungkap dalam Yos 23:12-13. Pertimbangan teologis itu dipersatukan dengan penjelasan atas nama sebuah tempat di daerah Betel. Hak 2:4-5.
Ende -> Hak 2:1-5
Ende: Hak 2:1-5 - -- Malaekat Jahwe itu sama sadja dengan Jahwe menampakkan diri-Nja. Maksud tjatatan
ini ialah: menerangkan mengapa Israil tak berhasil menduduki Kena'an ...
Malaekat Jahwe itu sama sadja dengan Jahwe menampakkan diri-Nja. Maksud tjatatan ini ialah: menerangkan mengapa Israil tak berhasil menduduki Kena'an seluruhnja (fasal 1)(Hak 1) dan itu mendjadi djuga sebangsa perumusan adjaran jang terkandung dalam seluruh kitab Hakim2, jakni-Israil dianiaja dan ditindas terus, karena tak setia pada Jahwe, makanja Iapun tak setia pada Israel.
Ref. Silang FULL -> Hak 2:2
Ref. Silang FULL: Hak 2:2 - penduduk negeri // mezbah // tidak mendengarkan · penduduk negeri: Kel 23:32; Kel 23:32; Kel 34:12; Kel 34:12; Ul 7:2
· mezbah: Kel 23:24; Kel 23:24; Kel 34:13; Ul 7:5; 2Taw 14:3
&m...

kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per Ayat)

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Hak 2:1-5
Matthew Henry: Hak 2:1-5 - Seorang Malaikat Menegur Bangsa Israel
Dalam pasal ini kita mendapati,
...
SH: Hak 2:1-16 - Perlu ditegur. (Kamis, 2 Oktober 1997) Perlu ditegur.
Perlu ditegur. Kasih tidak akan membiarkan pihak orang yang dikasihi tenggelam dalam ke...

SH: Hak 2:1-23 - Pelanggaran Perjanjian (Kamis, 17 April 2008) Pelanggaran Perjanjian
Judul: Pelanggaran Perjanjian
Sikap Israel yang kompromi dengan musuh adalah ja...

SH: Hak 2:1-5 - Ketika Allah menegur (Jumat, 16 Agustus 2013) Ketika Allah menegur
Judul: Ketika Allah menegur
Kegagalan serta berbagai ketidaktaatan Israel tentula...
