
Teks -- Yesaya 28:1-3 (TB)





Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life -> Yes 24:1--28:12; Yes 28:1-29
Full Life: Yes 24:1--28:12 - SESUNGGUHNYA.
Nas : Yes 24:1-27:13
Pasal-pasal ini membahas peristiwa-peristiwa pada akhir zaman dalam
bahasa apokaliptik, jenis bahasa yang dipakai dalam kitab ...
Nas : Yes 24:1-27:13
Pasal-pasal ini membahas peristiwa-peristiwa pada akhir zaman dalam bahasa apokaliptik, jenis bahasa yang dipakai dalam kitab Wahyu. Pasal ini berbicara tentang hukuman Allah atas dunia karena dosanya dan tentang berkat-berkat yang telah dipersiapkan untuk umat-Nya.

Full Life: Yes 28:1-29 - EFRAIM.
Nas : Yes 28:1-29
Dalam pasal Yes 28:1-33:24 Yesaya kembali ke zamannya sendiri
untuk bernubuat tentang Israel (disebut Efraim) dan Yehuda. Dia men...
Nas : Yes 28:1-29
Dalam pasal Yes 28:1-33:24 Yesaya kembali ke zamannya sendiri untuk bernubuat tentang Israel (disebut Efraim) dan Yehuda. Dia mencela dosa dan kemurtadan mereka serta menyatakan hukuman Allah yang akan datang. Namun hukuman ini tidak akan lebih keras daripada yang diperlukan untuk memurnikan umat pilihan Allah dan menghasilkan kaum sisa yang kudus.
Jerusalem -> Yes 28:1-6
Jerusalem: Yes 28:1-6 - -- Nubuat ini diucapkan menjelang direbutnya kota Samaria pada th 721 seb Mas. Kota Samaria dibangun di atas sebuah bukit dan karenanya di sini dibanding...
Nubuat ini diucapkan menjelang direbutnya kota Samaria pada th 721 seb Mas. Kota Samaria dibangun di atas sebuah bukit dan karenanya di sini dibandingkan dengan karangan bunga yang dipasang pada kepala para peserta sebuah perjamuan di zaman dahulu, bdk Wis 2:8. Nabi-nabi lain, misalnya Hos 7:5-7; Ams 3:9-15, juga berkata tentang kekayaan dan kebobrokan Samaria. Kecaman serupa atas orang yang berpesta pora terdapat juga dalam Yes 5:11-13; 56:12; 22:13; Ams 4:1.
Ende -> Yes 28:1-6; Yes 28:1
Nubuat ini menelah kebinasaan Sjomron, jang terdjadi th.722.

Ende: Yes 28:1 - perhiasan gemilang ialah ibukota keradjaan Israil (Efraim adalah suku
utama), jaitu Sjomron jang letaknja dibukit ditengah lembah jang subur.
ialah ibukota keradjaan Israil (Efraim adalah suku utama), jaitu Sjomron jang letaknja dibukit ditengah lembah jang subur.
Ref. Silang FULL: Yes 28:1 - Celaka // pemabuk-pemabuk Efraim // atas lembah // peminum anggur · Celaka: Yes 10:5; 29:1; 30:1; 31:1; 33:1
· pemabuk-pemabuk Efraim: Yes 28:3; Yes 7:2; 9:8
· atas lembah: Yes 28:4
· pemi...
· Celaka: Yes 10:5; 29:1; 30:1; 31:1; 33:1
· pemabuk-pemabuk Efraim: Yes 28:3; Yes 7:2; 9:8
· atas lembah: Yes 28:4
· peminum anggur: Im 10:9; [Lihat FULL. Im 10:9]; Yes 5:11; Hos 7:5; Am 6:6

Ref. Silang FULL: Yes 28:2 - yang kuat // hujan batu // yakni badai // hebat menghanyutkan · yang kuat: Yes 40:10
· hujan batu: Yos 10:11; Yos 10:11
· yakni badai: Yes 29:6
· hebat menghanyutkan: Yes 8:7; Yes 8:7;...

Ref. Silang FULL: Yes 28:3 - pemabuk-pemabuk Efraim // akan diinjak-injak · pemabuk-pemabuk Efraim: Yes 28:1; Yes 28:1
· akan diinjak-injak: Ayub 40:7; Ayub 40:7; Yes 5:5; Yes 5:5

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Yes 28:1-8
Matthew Henry: Yes 28:1-8 - Efraim Ditegur dan Diancam; Hukuman bagi Efraim; Kemerosotan Yehuda
Dalam pasal ini,
...
SH: Yes 28:1-13 - Efek negatif kemakmuran. (Kamis, 19 November 1998) Efek negatif kemakmuran.
Efek negatif kemakmuran. Akhir-akhir ini berita surat kabar dan media elektro...

SH: Yes 28:1-29 - Nubuat terhadap Samaria (Selasa, 14 September 2004) Nubuat terhadap Samaria
Nubuat terhadap Samaria.
Apakah yang terjadi jika penduduk satu kota mabuk te...

SH: Yes 28:1-6 - Tuhan itu adil dan kasih (Sabtu, 5 Oktober 2013) Tuhan itu adil dan kasih
Judul: Tuhan itu adil dan kasih
Perikop hari ini berbicara mengenai situasi y...
