Sungai Yabok

Ibrani
Strongs #02999: qby Yabboq
Jabbok = "emptying"1) a stream which intersects the mountain range of Gilead, and falls
into the Jordan on the east about midway between the Sea of
Galilee and the Dead Sea
2999 Yabboq yab-boke'
probably from 1238; pouring forth; Jabbok, a river east of the Jordan: KJV -- Jabbok.see HEBREW for 01238
YABOK [browning]
Anak sungai *Yordan; arung seberang sungai ini merupakan tempat pergulatan *Yakub dengan Allah (Kej. 32:22).
YABOK [ensiklopedia]
Sungai yg mengalir ke arah barat dan bermuara pada S Yordan, kr 32 km sebelah utara Laut Mati. Muasal hulu sungai ini dekat Aman (*RABA) di Yordania dan panjangnya kr 96 km. Sekarang namanya Wadi Zerqa. Sungai itu dulu menjadi tanda perbatasan daerah Amon dengan Gad (Ul 3:16), sesudah bangsa Israel mengalahkan Sihon, raja Amori, di sebelah selatan S Yabok (Bil 21:21 dab). Itu jugalah sungai yg diseberangi Yakub (Kej 32:22) pada peristiwa pergulatannya dengan malaikat, yg menghasilkan perubahan namanya. Di sini mungkin ada permainan kata: 'Yabok' dalam bh Ibrani adalah yabboq, sedang '[dan] ... bergulat' ialah [jalan] ye'aveq. Dalam naskah Ibrani yg tanpa huruf hidup hanya ada satu huruf tambahan, yaitu suatu alef dalam kata yg terakhir. DFP/MHS/HAO