Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

1 Raja-raja 5:12

5:12 Dan TUHAN memberikan hikmat kepada Salomo seperti yang dijanjikan-Nya kepadanya; maka damaipun ada antara Hiram dan Salomo, lalu mereka berdua mengadakan perjanjian.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=1Raj 5:12
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)