Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

2 Raja-raja 4:18

4:18 Setelah anak itu menjadi besar, pada suatu hari keluarlah ia mendapatkan ayahnya, di antara penyabit-penyabit gandum.

2 Raja-raja 10:27

10:27 Mereka merobohkan tugu berhala Baal itu, merobohkan juga rumah Baal, dan membuatnya menjadi jamban; begitulah sampai hari ini.

2 Raja-raja 10:35

10:35 Kemudian Yehu mendapat perhentian bersama-sama dengan nenek moyangnya, dan ia dikuburkan di Samaria, maka Yoahas, anaknya, menjadi raja menggantikan dia.

2 Raja-raja 23:9

23:9 Tetapi para imam bukit-bukit pengorbanan itu tidak boleh naik ke mezbah TUHAN di Yerusalem, hanya mereka boleh memakan roti yang tidak beragi di tengah-tengah saudara-saudara mereka.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=2Raj 4:18 10:27 10:35 23:9
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)