Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Amsal 9:5

9:5 "Marilah, makanlah rotiku, dan minumlah anggur yang telah kucampur;

Yesaya 32:2

32:2 dan mereka masing-masing akan seperti tempat perteduhan terhadap angin dan tempat perlindungan terhadap angin ribut, seperti aliran-aliran air di tempat kering, seperti naungan batu yang besar, di tanah yang tandus.

Yesaya 35:7

35:7 tanah pasir yang hangat akan menjadi kolam, dan tanah kersang menjadi sumber-sumber air; di tempat serigala berbaring akan tumbuh tebu dan pandan.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Ams 9:5,Yes 32:2,Yes 35:7
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)