Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Keluaran 6:24

6:24 (6-23) Anak-anak Korah: Asir, Elkana dan Abiasaf; itulah kaum-kaum orang Korah.

Bilangan 16:1

Pemberontakan Korah, Datan dan Abiram
16:1 Korah bin Yizhar bin Kehat bin Lewi, beserta Datan dan Abiram, anak-anak Eliab, dan On bin Pelet, ketiganya orang Ruben, mengajak orang-orang

Bilangan 16:32

16:32 dan bumi membuka mulutnya dan menelan mereka dengan seisi rumahnya dan dengan semua orang yang ada pada Korah dan dengan segala harta milik mereka.

Bilangan 26:10-11

26:10 tetapi bumi membuka mulutnya dan menelan mereka bersama-sama dengan Korah, ketika kumpulan itu mati, ketika kedua ratus lima puluh orang itu dimakan api, sehingga mereka menjadi peringatan. 26:11 Tetapi anak-anak Korah tidaklah mati.

Bilangan 26:1

Laskar Israel dihitung untuk kedua kalinya
26:1 Sesudah tulah itu berfirmanlah TUHAN kepada Musa dan kepada Eleazar, anak imam Harun:

Bilangan 6:1

Hukum mengenai kenaziran
6:1 TUHAN berfirman kepada Musa:

Bilangan 6:1

Hukum mengenai kenaziran
6:1 TUHAN berfirman kepada Musa:

Full Life: DENGAN SEISI RUMAHNYA.

Nas : Bil 16:32

Para putra Korah tidak ikut mati bersama ayah mereka, karena rupanya mereka tidak ikut serta dalam pemberontakannya (lih. Bil 26:11).


Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Exo 6:24,Nu 16:1,32 26:10,11,1Ch 6:37,38
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)