Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Kejadian 3:19

3:19 dengan berpeluh engkau akan mencari makananmu, sampai engkau kembali lagi menjadi tanah, karena dari situlah engkau diambil; sebab engkau debu dan engkau akan kembali menjadi debu."

Kejadian 30:3

30:3 Kata Rahel: "Ini Bilha, budakku perempuan, hampirilah dia, supaya ia melahirkan anak di pangkuanku, dan supaya oleh dia akupun mempunyai keturunan."

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Kej 3:19 30:3
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)