Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Kisah Para Rasul 2:29-30

2:29 Saudara-saudara, aku boleh berkata-kata dengan terus terang kepadamu tentang Daud, bapa bangsa kita. Ia telah mati dan dikubur, dan kuburannya masih ada pada kita sampai hari ini. 2:30 Tetapi ia adalah seorang nabi dan ia tahu, bahwa Allah telah berjanji kepadanya dengan mengangkat sumpah, bahwa Ia akan mendudukkan seorang dari keturunan Daud sendiri di atas takhtanya.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Kis 2:29,30
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)