Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Kisah Para Rasul 3:25

3:25 Kamulah yang mewarisi nubuat-nubuat itu dan mendapat bagian dalam perjanjian yang telah diadakan Allah dengan nenek moyang kita, ketika Ia berfirman kepada Abraham: Oleh keturunanmu semua bangsa di muka bumi akan diberkati.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Kis 3:25
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)