Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Lukas 3:13

3:13 Jawabnya: "Jangan menagih lebih banyak dari pada yang telah ditentukan bagimu."

Lukas 4:37

4:37 Dan tersebarlah berita tentang Dia ke mana-mana di daerah itu.

Lukas 6:24

6:24 Tetapi celakalah kamu, hai kamu yang kaya, karena dalam kekayaanmu kamu telah memperoleh penghiburanmu.

Lukas 7:5

7:5 sebab ia mengasihi bangsa kita dan dialah yang menanggung pembangunan rumah ibadat kami."

Lukas 15:23

15:23 Dan ambillah anak lembu tambun itu, sembelihlah dia dan marilah kita makan dan bersukacita.

Lukas 18:6

18:6 Kata Tuhan: "Camkanlah apa yang dikatakan hakim yang lalim itu!

Lukas 18:23

18:23 Ketika orang itu mendengar perkataan itu, ia menjadi amat sedih, sebab ia sangat kaya.

Lukas 21:17

21:17 dan kamu akan dibenci semua orang oleh karena nama-Ku.

Lukas 21:22

21:22 sebab itulah masa pembalasan di mana akan genap semua yang ada tertulis.

Lukas 22:51

22:51 Tetapi Yesus berkata: "Sudahlah itu." Lalu Ia menjamah telinga orang itu dan menyembuhkannya.

Lukas 22:64

22:64 Mereka menutupi muka-Nya dan bertanya: "Cobalah katakan siapakah yang memukul Engkau?"

Lukas 23:20

23:20 Sekali lagi Pilatus berbicara dengan suara keras kepada mereka, karena ia ingin melepaskan Yesus.

Lukas 23:36-37

23:36 Juga prajurit-prajurit mengolok-olokkan Dia; mereka mengunjukkan anggur asam kepada-Nya 23:37 dan berkata: "Jika Engkau adalah raja orang Yahudi, selamatkanlah diri-Mu!"

Lukas 24:37

24:37 Mereka terkejut dan takut dan menyangka bahwa mereka melihat hantu.

Full Life: CELAKALAH KAMU ... YANG KAYA.

Nas : Luk 6:24

Yesus sedang berbicara mengenai mereka yang memusatkan kehidupan, tujuan, kebahagiaan atau sasaran mereka terutama pada hal-hal materiel atau pada usaha menghimpun kekayaan yang banyak

(lihat art. KEKAYAAN DAN KEMISKINAN).


Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Luk 3:13 4:37 6:24 7:5 15:23 18:6 18:23 21:17 21:22 22:51 22:64 23:20 23:36 23:37 24:37
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)