Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org
Mazmur 4:8
4:8 (4-9) Dengan tenteram aku mau membaringkan diri, lalu segera tidur, sebab hanya Engkaulah, ya TUHAN, yang membiarkan aku diam dengan aman.
Yesaya 36:17
36:17 sampai aku datang dan membawa kamu ke suatu negeri seperti negerimu, suatu negeri yang bergandum dan berair anggur, suatu negeri yang beroti dan berkebun anggur.
Hagai 1:11
1:11 dan Aku memanggil kekeringan datang ke atas negeri, ke atas gunung-gunung, ke atas gandum, ke atas anggur, ke atas minyak, ke atas segala yang dihasilkan tanah, ke atas manusia dan hewan dan ke atas segala hasil usaha."
Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Mazm 4:8,Yes 36:17,Hag 1:11
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)