17:9 terhadap orang-orang fasik yang menggagahi aku, terhadap musuh nyawaku yang mengepung aku.
Mazmur 26:7
26:7 sambil memperdengarkan nyanyian syukur dengan nyaring, dan menceritakan segala perbuatan-Mu yang ajaib.
Mazmur 107:25
107:25 Ia berfirman, maka dibangkitkan-Nya angin badai yang meninggikan gelombang-gelombangnya.
Mazmur 111:8
111:8 kokoh untuk seterusnya dan selamanya, dilakukan dalam kebenaran dan kejujuran.
Mazmur 119:6
119:6 Maka aku tidak akan mendapat malu, apabila aku mengamat-amati segala perintah-Mu 1 .
Mazmur 119:45
119:45 Aku hendak hidup dalam kelegaan, sebab aku mencari titah-titah-Mu.
Mazmur 119:60
119:60 Aku bersegera dan tidak berlambat-lambat untuk berpegang pada perintah-perintah-Mu.
1 Full Life: PERINTAH-MU.
Nas : Mazm 119:6
Perintah-perintah Allah (Ibr. _miswot_) mengacu kepada peraturan dan
ketetapan yang mengungkapkan kekuasaan Allah serta kehendak-Nya bagi
umat-Nya yang seharusnya ditaati.