Mazmur 148:1
Langit dan bumi, pujilah TUHAN!
148:1 Haleluya!
Pujilah TUHAN di sorga,
pujilah Dia di tempat tinggi!
Lukas 2:14
2:14 "Kemuliaan bagi Allah di tempat yang mahatinggi dan damai sejahtera
di bumi di antara manusia yang berkenan kepada-Nya."
Lukas 19:38-40
19:38 Kata mereka: "Diberkatilah Dia yang datang sebagai Raja dalam nama Tuhan,
damai sejahtera di sorga dan kemuliaan di tempat yang mahatinggi!
"
19:39 Beberapa orang Farisi yang turut dengan orang banyak itu berkata kepada Yesus: "Guru, tegorlah murid-murid-Mu
itu."
19:40 Jawab-Nya:
"Aku berkata kepadamu: Jika mereka ini diam, maka batu ini akan berteriak."