Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Ulangan 6:20

6:20 Apabila di kemudian hari anakmu bertanya kepadamu: Apakah peringatan, ketetapan dan peraturan itu, yang diperintahkan kepadamu oleh TUHAN Allah kita?

Ulangan 11:3

11:3 tanda-tanda dan perbuatan-perbuatan yang dilakukan-Nya di Mesir terhadap Firaun, raja Mesir, dan terhadap seluruh negerinya;

Ulangan 13:2

13:2 dan apabila tanda atau mujizat yang dikatakannya kepadamu itu terjadi, dan ia membujuk: Mari kita mengikuti allah lain, yang tidak kaukenal, dan mari kita berbakti kepadanya,

Ulangan 17:13

17:13 Maka seluruh bangsa itu akan mendengar dan menjadi takut dan tidak lagi berlaku terlalu berani."

Ulangan 32:19

32:19 Ketika TUHAN melihat hal itu, maka Ia menolak mereka, karena Ia sakit hati oleh anak-anaknya lelaki dan perempuan.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Ul 6:20 11:3 13:2 17:13 32:19
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)