Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Yeremia 2:29

2:29 Mengapakah kamu mau berbantah dengan Aku? Kamu sekalian telah mendurhaka kepada-Ku, demikianlah firman TUHAN.

Yeremia 26:14

26:14 Tetapi aku ini, sesungguhnya, aku ada di tanganmu, perbuatlah kepadaku apa yang baik dan benar di matamu.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Yer 2:29 26:14
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)