Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Yeremia 50:15

50:15 Bertempiksoraklah menyerangnya dari segala pihak! Dia sudah menyerah, tonggak-tonggaknya sudah rebah, pagar-pagarnya sudah runtuh! Sungguh, itulah pembalasan TUHAN! Laksanakanlah pembalasan terhadapnya, lakukanlah kepadanya seperti yang dilakukannya sendiri!

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Yer 50:15
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)