Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Yohanes 1:3

1:3 Segala sesuatu dijadikan oleh Dia dan tanpa Dia tidak ada suatupun yang telah jadi dari segala yang telah dijadikan.

Yohanes 1:16

1:16 Karena dari kepenuhan-Nya kita semua telah menerima kasih karunia demi kasih karunia;

Yohanes 2:24

2:24 Tetapi Yesus sendiri tidak mempercayakan diri-Nya kepada mereka, karena Ia mengenal mereka semua,

Yohanes 3:15

3:15 supaya setiap orang yang percaya kepada-Nya beroleh hidup yang kekal.

Yohanes 3:35

3:35 Bapa mengasihi Anak dan telah menyerahkan segala sesuatu kepada-Nya.

Yohanes 7:21

7:21 Jawab Yesus kepada mereka: "Hanya satu perbuatan yang Kulakukan dan kamu semua telah heran.

Yohanes 12:32

12:32 dan Aku, apabila Aku ditinggikan dari bumi, Aku akan menarik semua orang datang kepada-Ku."

Yohanes 17:7

17:7 Sekarang mereka tahu, bahwa semua yang Engkau berikan kepada-Ku itu berasal dari pada-Mu.

Full Life: MENARIK SEMUA ORANG DATANG KEPADA-KU.

Nas : Yoh 12:32

Kasih karunia Allah tidak bersifat eksklusif, yaitu untuk kalangan tertentu saja, dan bukan untuk orang lain. Akan tetapi, karena mencintai dosa, maka ada orang-orang yang meniadakan kasih karunia Allah dengan keputusan dan tindakan mereka (lih. Mat 23:37).


Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Yoh 1:3 1:16 2:24 3:15 3:35 7:21 12:32 17:7
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)