1 Korintus 4:7
4:7 Sebab siapakah yang menganggap engkau begitu penting? Dan apakah yang engkau punyai, yang tidak engkau terima?
Dan jika engkau memang menerimanya, mengapakah engkau memegahkan diri
, seolah-olah engkau tidak menerimanya?
1 Korintus 7:28
7:28 Tetapi, kalau engkau kawin, engkau tidak berdosa.
Dan kalau seorang gadis kawin, ia tidak berbuat dosa. Tetapi orang-orang yang demikian akan ditimpa kesusahan badani dan aku mau menghindarkan kamu dari kesusahan itu.
Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=1Kor 4:7 7:28
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)