Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

1 Samuel 2:26

2:26 Tetapi Samuel yang muda itu, semakin besar dan semakin disukai, baik di hadapan TUHAN maupun di hadapan manusia.

1 Samuel 10:4

10:4 Mereka akan memberi salam kepadamu dan memberikan kepadamu dua ketul roti yang akan kauterima dari mereka.

1 Samuel 15:7

15:7 Lalu Saul memukul kalah orang Amalek mulai dari Hawila sampai ke Syur, yang di sebelah timur Mesir.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=1Sam 2:26 10:4 15:7
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)