Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

1 Tawarikh 2:5

2:5 Anak-anak Peres ialah Hezron dan Hamul.

1 Tawarikh 6:25

6:25 Anak-anak Elkana ialah Amasai dan Ahimot,

1 Tawarikh 6:63

6:63 Kepada keturunan Merari menurut kaum-kaum mereka diberikan dengan diundi dua belas kota dari suku Ruben, dari suku Gad dan dari suku Zebulon.

1 Tawarikh 12:3

12:3 Abiezer, kepala, dan Yoas, anak-anak Semaa orang Gibea; Yeziel dan Pelet, anak-anak Azmawet, Berakha dan Yehu, orang Anatot;

1 Tawarikh 12:32

12:32 Dari bani Isakhar orang-orang yang mempunyai pengertian tentang saat-saat yang baik, sehingga mereka mengetahui apa yang harus diperbuat orang Israel: dua ratus orang kepala dengan segala saudara sesukunya yang di bawah perintah mereka.

1 Tawarikh 23:4

23:4 --"Dari orang-orang ini dua puluh empat ribu orang harus mengawasi pekerjaan di rumah TUHAN; enam ribu orang harus menjadi pengatur dan hakim;

1 Tawarikh 23:15

23:15 Anak-anak Musa ialah Gersom dan Eliezer.

1 Tawarikh 23:18

23:18 Anak Yizhar ialah Selomit, seorang kepala.

1 Tawarikh 27:23

27:23 Daud tidak menghitung jumlah orang-orang yang berumur dua puluh tahun ke bawah, sebab TUHAN telah menjanjikan untuk membuat orang Israel sebanyak bintang-bintang di langit.

1 Tawarikh 28:18

28:18 juga emas yang disucikan untuk mezbah pembakaran ukupan seberat yang diperlukan dan emas untuk pembentukan kereta yang menjadi tumpangan kedua kerub, yang mengembangkan sayapnya sambil menudungi tabut perjanjian TUHAN.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=1Taw 2:5 6:25 6:63 12:3 12:32 23:4 23:15 23:18 27:23 28:18
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)