2 Raja-raja 19:24-25
19:24 Aku ini telah menggali air dan telah minum air asing, dan aku telah mengeringkan dengan telapak kakiku segala sungai di Mesir.
19:25 Bukankah telah kaudengar,
bahwa Aku telah menentukannya dari jauh hari, dan telah merancangnya
pada zaman purbakala? Sekarang Aku mewujudkannya, bahwa engkau membuat sunyi senyap kota-kota yang berkubu menjadi timbunan batu.
Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=2Raj 19:24,25
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)