Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Amsal 5:11

5:11 dan pada akhirnya engkau akan mengeluh, kalau daging dan tubuhmu habis binasa,

Amsal 16:18

16:18 Kecongkakan mendahului kehancuran, dan tinggi hati mendahului kejatuhan.

Amsal 18:12

18:12 Tinggi hati mendahului kehancuran, tetapi kerendahan hati mendahului kehormatan.

Amsal 22:23

22:23 Sebab TUHAN membela perkara mereka, dan mengambil nyawa orang yang merampasi mereka.

Amsal 26:28

26:28 Lidah dusta membenci korbannya, dan mulut licin mendatangkan kehancuran.

Amsal 31:8

31:8 Bukalah mulutmu untuk orang yang bisu, untuk hak semua orang yang merana.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Ams 5:11 16:18 18:12 22:23 26:28 31:8
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)