Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Ayub 21:30-34

21:30 bahwa orang jahat terlindung pada hari kebinasaan, dan diselamatkan pada hari murka Allah? 21:31 Siapa yang akan langsung menggugat kelakuannya, dan mengganjar perbuatannya? 21:32 Dialah yang dibawa ke kuburan, dan jiratnya dirawat orang. 21:33 Dengan nyaman ia ditutupi oleh gumpalan-gumpalan tanah di lembah; setiap orang mengikuti dia, dan yang mendahului dia tidak terbilang banyaknya. 21:34 Alangkah hampanya penghiburanmu bagiku! Semua jawabanmu hanyalah tipu daya belaka!"

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Ayb 21:30-34
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)