Ayub 24:6
24:6 Di ladang mereka mengambil makanan hewan,
dan kebun anggur,
milik orang fasik,
dipetiki buahnya yang ketinggalan.
Yesaya 30:24
30:24 sapi-sapi
dan keledai-keledai yang mengerjakan tanah akan memakan makanan campuran
yang sedap, yang sudah ditampi
dan diayak.
Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Ayub 24:6,Yes 30:24
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)