Bilangan 13:24
                                                                                    13:24 Tempat itu dinamai orang lembah Eskol, karena tandan buah anggur yang dipotong orang Israel di sana.
                                                
Bilangan 20:13
                                                                                    20:13 Itulah mata air Meriba,
 tempat orang Israel bertengkar
 dengan TUHAN dan Ia menunjukkan kekudusan-Nya di antara mereka.
                                                Bilangan 32:42
                                                                                    32:42 Nobah pergi merebut Kenat
 dengan segala anak kotanya dan menamainya Nobah
 menurut namanya sendiri.
                                                Bilangan 33:2
                                                                                    33:2 Musa menuliskan
 perjalanan
 mereka dari tempat persinggahan ke tempat persinggahan sesuai dengan titah TUHAN; dan inilah tempat-tempat persinggahan mereka dalam perjalanan mereka:
                                        
Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Bil 13:24 20:13 32:42 33:2
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)