Efesus 1:7
1:7 Sebab di dalam Dia dan oleh darah-Nya
kita beroleh penebusan,
yaitu pengampunan dosa, menurut kekayaan
kasih karunia-Nya,
Efesus 1:17
1:17 dan meminta kepada Allah Tuhan kita Yesus Kristus, yaitu Bapa
yang mulia itu, supaya Ia memberikan kepadamu Roh hikmat
dan wahyu untuk mengenal Dia dengan benar.
Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Ef 1:7,17
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)