Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Galatia 2:19

2:19 Sebab aku telah mati oleh hukum Taurat untuk hukum Taurat, supaya aku hidup untuk Allah. Aku telah disalibkan dengan Kristus;

Galatia 2:21

2:21 Aku tidak menolak kasih karunia Allah. Sebab sekiranya ada kebenaran oleh hukum Taurat, maka sia-sialah kematian Kristus.

Roma 3:20

3:20 Sebab tidak seorangpun yang dapat dibenarkan di hadapan Allah oleh karena melakukan hukum Taurat, karena justru oleh hukum Taurat orang mengenal dosa.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Gal 2:19,21,Ro 3:20
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)